Bagi kamu yang memiliki hobi suka marah-marah, harus mulai di kontrol ya. Karena ternyata marah marah bisa membuat berat badan menjadi naik atau yang sering di sebut dengan gemuk.
Saat mengecek berat badan dan angkanya meroket jauh, tentu Anda akan menghela napas berat. Dalam hati, mungkin Anda menyalahkan diri, "Pasti gara-gara kemarin makan kebanyakan."
Sebagian orang merasa bahwa saat puasa tidak bisa menjaga pola makan yang sehat yang memicu berat badan menjadi naik. Tak sedikit orang yang bertekad menurunkan berat badannya sambil menjalani ibadah puasa di bulan Ramadhan.