Umat Islam harus memaafkan Sukmawati Soekarnoputri atas pernyataannya yang membandingkan Nabi Muhammad dengan pendiri bangsa Soekarno. Umat Islam juga tidak perlu bereaksi secara berlebihan.
Sekretaris Daerah Kabupaten Siak Drs H Tengku Said Hamzah mengajak masyarakat Kabupaten Siak khususnya, bersama-sama menjadikan moment Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW ajang meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT.
Bupati Kabupaten Inhil, HM Wardan menghadiri kegiatan peringatan Isra' dan Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1440 Hijriyah yang ditaja Kementerian Agama Kabupaten Inhil, Selasa (9/4/2019) di halaman Kantor Kementerian Agama Kabupaten Inhil, Tembilahan.
Indonesia memiliki budaya Islam yang sangat kental dan tak akan pernah hilang walaupun zaman telah berubah. Di saat memperingati Maulid Nabi, banyaknya tradisi unik dari berbagai daerah untuk merayakan hari besar tersebut.